Seperti halnya Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris juga mempunyai kata-kata dasar. Dari kata-kata inilah tulisan-tulisan Bahasa Inggris dibentuk. Kata-kata tersebut adalah Noun (kata benda), verb (kata kerja), adjective (kata sifat), adverb (kata keterangan).
Noun
Segala benda, baik berwujud maupun yang dianggap berwujud, misal, orang, benda mati, atau benda hidup. Dalam Bahasa Inggris, sebuah kata bisa berjumlah tunggal (singular) atau jamak (plural).
Contoh singular: car, home, woman, child, man
Contoh jamak: cars, homes, women, children, men
Verb
Kata yang memberitahukan suatu aksi
Contoh: drive, kick, kiss, go, read, write
Adjective
Menggambarkan keadaan kata benda
Contoh: red car, crazy people, tall boy
Adverb
Menjelaskan sesuatu dari kata benda. Kebanyakan, kehadiran Adverb dapat dideteksi dengan:
- akhiran “ly”
Contoh: quickly, abruptly - menjelaskan tempat kejadian
Contoh: here, outside, there, everywhere - menjelaskan bagaimana sesuatu terjadi atau kelakuan yang telah terjadi
Contoh: uneasily, really, cheerfully, randomly, briskly, sloppily, wholeheartedly - menjelaskan kapan hal itu terjadi
Contoh: tomorrow, today, always, early - menjelaskan tingkat kejadian
Contoh: rather, enough, also, quite, too, only,very, almost, so
- Subject
Kata benda yang melakukan suatu aksi
Contoh: My mother goes to my sister’s school - Object
Kata benda yang menerima aksi
Contoh: I kick the ball
- Subject – Verb
Contoh:- I eat
- They go
- My brother sits
- Subject – Verb – Object
Contoh:- I love my girl
- He cooks vegetables
- She pets a dog
- Subject – Verb – Adjective
Contoh:- I am happy
- They are sad
- Sugar is sweet
- Subject – Verb – Adverb
Contoh:- She came abruptly
- He came yesterday
- My children eat quickly
- Subject – Verb – Noun
Contoh:- My father is a police
- I am an officer
- They are burglars
- Subject – Verb
Contoh:- I play
- I play outside
- I play ball outside
- I play red ball outside
- I play red ball outside everyday
-
Subject - Verb - Object
Contoh:- she drinks coffee
- she drinks black coffee
- she drinks black coffee slowly
- she drinks black coffee slowly here
-
Subject - Verb - Adjective
Contoh:- His suit looks good
- His suit looks good right now
- His brown suit looks good right now
-
Subject - Verb - Adverb
Contoh:- I do uneasily
- I do it uneasily
- I do the simplest thing like it uneasily
-
Subject - Verb - Noun
Contoh:- She is a girl
- She is a pretty girl
- She is a pretty naughty girl
- She is a pretty naughty girl at school
0 komentar:
Posting Komentar